Pages

Kamis, 26 Desember 2013

Mengetahui Kebutuhan Konsumsi

Kebutuhan adalah keinginan manusia terhadap benda atau jasa yang dapat memberikan kepuasan jasmani maupun kebutuhan rohani. Kebutuhan manusia tidak terbatas pada kebutuhan yang bersifat konkret (nyata) tetapi juga bersifat abstrak (tidak nyata). Misalnya rasa aman, ingin dihargai, atau dihormati,maka
Kebutuhan manusia bersifat tidak terbatas. Beberapa factor yang menyebabkan kebutuhan manusia itu tidak terbatas antara lain sebagai berikut :
  • Makin bertambahnya jumlah penduduk.
  • Makin maju ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • Makin meluaskan lingkungan perguruan.
  • Meningkatkan tingkat kebudayaan manusia.
Sebagaimana sebenarnya bahwa kehidupan sekitar itu berjalan sebagaimana mestinya adalah saling mendukung antara satu dan lainya. Dan tidak akan bisa berdiri dengan sendirinya, seperti Petani butuh pendidikan untuk mengembangkan tanamanya dan para pendidik tidak bisa terlepas dari Petani untuk melangsukan kehidupan keseharianya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About